Judul : FILOSOFI PELAYANAN PUBLIK
Penulis : Hesti Puspitosari, dkk
Cetakan : Setara Press, II, April 2012
Tebal : i -xvi; 1-250 hal
Ukuran : 14 x 21 cm
Kertas : Book Paper
ISBN : 978 -602 -98111 -4 -8
Harga : Rp. 45.000,-
Deskripsi : Pada hakikatnya kehadiran negara bagi warga negara adalah memberikan perlindungan dan pemenuhan atas hak-hak konstitusionalnya sebagai bagian dari kewajibannya (state obligation). Pelayanan publik yang baik adalah bagian dari efektifnya fungsi Negara. Oleh karenanya, filosofi pelayanan publik haruslah berorientasi pada kepentingan publik. Buku ini memberikan penjelasan tentang buruknya pelayanan publik hingga debat adanya perubahan paradigma dalam penyelenggaraan layanan publik serta perbandingan di beberapa negara lain.
--- Dapatkan diskon 15 % dengan membeli lebih dari 1 buku ---